Yayasan Peduli Fajar Imani

Aplikasi Boarduino Total Control untuk Android

Ditulis oleh agan

بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّحْمَنِ اارَّحِيم

Good afternoon sobat boarduino, berjumpa lagi dengan saya di hari minggu yang cerah di bulan Maret. Tidak terasa waktu begitu cepat, tanpa disadari sebentar lagi saya ber-umur 18 tahun, tepatnya pada tanggal 14 Maret 2015. ( Curhat sedikit gapapa kan? ) hehehe.


Pada minggu kali ini, saya bukan memberikan Tutorial Arduino, ya tetapi masih berkaitan dengan Tutorial Arduino yang ada di Blog ini. Kali ini saya ingin mempublikasikan aplikasi yang telah saya buat pada hari sabtu kemarin, yaitu aplikasi Android "Boarduino Total Control"

Aplikasi ini, didalamnya sudah terdapat 3 buah metode untuk mengontrol Arduino dengan Android, yaitu Recontooth, Voicetooth dan Textduino yang masing-masing fungsinya berbeda.

Keterangan aplikasi Boarduino Total Control :
  • Recontooth adalah aplikasi yang ditujukan untuk mengaktifkan 4 buah relay modul.
  • Voicetooth adalah aplikasi untuk mengontrol Arduino via Voice command (Perintah suara)
  • Textduino adalah aplikasi untuk mengontrol Arduino via Text (Tulisan)
Untuk melihat project yang menggunakan Aplikasi ini, silahkan pilih link dibawah ini :
Aplikasi ini saya buat dalam Bahasa Inggris, karena Bahasa Inggris adalah Bahasa Internasional, dan aplikasi yang saya buat ini belum sempurna, karena saya tau tidak ada yang sempurna dalam hidup ini kecuali Sang Pencipta :) apabila pada aplikasi ini terdapat BUG atau pesan error, maka saya tunggu Report dari anda ke email saya di muhandi.prasetyo@gmail.com
Silahkan anda klik download dibawah ini untuk mendownload via Komputer.
   
Atau Scan Barcode dibawah ini untuk mendownload via Smartphone Android


Terimakasih telah berkunjung, Semoga bermanfaat.

Blog, Updated pada: 14:51:00

2 comments:

  1. ijin comot gan...
    gan saya mau tanya..
    bisakah 1 arduino diprogram dengan 2 tipe perintah (push button + perintah suara)

    ReplyDelete

Masih Bingung atau Hal Lainnya? Silahkan Bertanya di Kolom Komentar :)

~ Dilarang SARA
~ Dilarang PORNOGRAPHY
~ Dilarang SPAM
~ Dilarang MENINGGALKAN LINK AKTIF
~ Maaf untuk Anonymous, tidak bisa Berkomentar.

Apabila Komentar anda belum muncul, Tunggu sampai di Moderasi.
Terimakasih atas Perhatiannya.


English French German Spain Italian Dutch Russian


Back to top