Halo sahabat Arduino, terimakasih telah berkunjung dan menyempatkan diri mampir kesini :) salam hangat dari saya untuk kalian semua, semoga kalian selalu diberikan kebahagiaan... Dikesempatan ini saya ingin memberikan Tutorial Arduino untuk Home Security System. Sebelum kita membahas lebih jauh, apakah anda sudah mengenal Electric Door Lock? atau ada juga yang bilang Solenoid Door Lock, sudah tau belum bro? apa belum kenal? oke kenalan dulu ya bro!
Solenoid Door Lock adalah salah satu solenoid yang di fungsikan khusus sebagai solenoid untuk pengunci pintu secara elektronik. Solenoid ini mempunyai dua sistem kerja, yaitu Normaly Close (NC) dan Normaly Open (NO). Perbedaan dari keduanya adalah sebagai berikut ini:
Perbedaannya adalah jika cara kerja Solenoid NC apabila diberi tegangan, maka solenoid akan memendek (Terbuka) dan sedangkan bila tidak diberi tegangan, maka solenoid akan memanjang (Tertutup). Dan untuk cara kerja dari Solenoid NO adalah sebaliknya dari cara kerja Solenoid NC.
Biasanya kebanyakan Solenoid door lock membutuhkan input atau tegangan kerja 12V DC tetapi sebenarnya ada juga solenoid door lock yang hanya membutuhkan input tegangan 5V DC dan sehingga dapat langsung bekerja dengan tegangan output dari Pin digital Arduino. Namun jika anda menggunakan solenoid door lock yang 12V DC, berarti anda membutuhkan Power supply 12V DC dan Relay modul untuk mendriver Solenoid Door Lock Tersebut dengan Board Arduino yang anda gunakan.
Oke langsung saja pada pembahasan Tutorialnya, pada tutorial ini saya hanya mensimulasikan Solenoid door lock dengan Indikator LED yang berwarna Hijau. Pada project yang sebenarnya, anda dapat mengganti Output dari LED hijau tersebut menjadi Relay modul 5V DC sebagai driver Solenoid door lock tersebut untuk membuka atau mengunci pintu. Simak tutorialnya :)
Alat dan Bahan yang dibutuhkan :
1x Arduino UNO
2x LED (Merah dan Hijau)
2x Resistor 330 Ohm
1x LCD 16x2
1x Potensiometer 10K
1x Modul Bluetooth HC-05 / HC-06
Kabel jumper secukupnya
Smartphone Android
Aplikasi Android QRduino DoorLock
Langkah - Langkahnya :
1.) Susunlah rangkaian seperti gambar berikut ini.
2.) Setelah itu sambungkan Arduino pada Laptop/PC dengan menggunakan kabel serial.
3.) Download dan Install program Arduino IDE di Arduino.cc( If Needed ) 4.) Setelah terinstall, jalankan program Arduino-nya. 5.) Klik menu "Tools -> Board -> Arduino Uno"
6.) Klik menu "Tools -> Port -> ( Pilih Port arduino yang terdeteksi di komputer anda )
7.) Lalu masukan Sketch dibawah ini, dan terakhir klik upload.
Klik LIHAT DONG untuk melihat sketch
#include <LiquidCrystal.h>
/*
- lcd rs pin ke digital pin 12
- lcd enable pin ke digital pin 11
- lcd d4 pin ke digital pin 5
- lcd d5 pin ke digital pin 4
- lcd d6 pin ke digital pin 3
- lcd d7 pin ke digital pin 2
*/
LiquidCrystal lcd(12, 11, 5, 4, 3, 2);
int indikatorLED = 6; // Indikator LED di pin 6
int relayDoorlock = 7; // Relay doorlock di pin 7
int statusRelay = 0; // Status relay di awali dengan 0
String readString;
void setup() {
Serial.begin(9600);
lcd.begin(16,2);
pinMode(relayDoorlock, OUTPUT); // Set Relay sebagai output
pinMode(indikatorLED, OUTPUT); // Set Indikator sebagai output
lcd.setCursor(2,0);
lcd.print("Pintu Sedang");
lcd.setCursor(4,1);
lcd.print("Terkunci");
digitalWrite(indikatorLED, HIGH); // Aktifkan Indikator Terkunci
}
void loop() {
statusRelay = digitalRead(relayDoorlock);
while (Serial.available()) {
delay(3);
char c = Serial.read();
readString += c;
}
if (readString.length() >0) {
Serial.println(readString);
if (readString == "6vevqreytodthh1p1isg") // Ubah dengan Random string ente
{
digitalWrite(relayDoorlock, HIGH); // Aktifkan relay selama 30 detik
digitalWrite(indikatorLED, LOW); // Aktifkan indikator Terbuka
lcd.setCursor(2,0);
lcd.print("Pintu Sedang");
lcd.setCursor(4,1);
lcd.print("Terbuka!");
delay(30000);
digitalWrite(relayDoorlock, LOW); // Setelah 30 detik, matikan relay
digitalWrite(indikatorLED, HIGH); // Aktifkan indikator Terkunci
lcd.setCursor(2,0);
lcd.print("Pintu Sedang");
lcd.setCursor(4,1);
lcd.print("Terkunci");
readString="";
}
}
}
Setelah selesai pada hardware, mari kita menuju ke software. Berikut ini adalah langkah-langkah untuk membuat aplikasi android untuk Arduino, yang aplikasinya saya beri nama QRduino.
Langkah - Langkah membuat aplikasi Android :
Pertama, mari kita ke website App inventor 2 Online silahkan klik MIT App Inventor 2
Setelah itu, langsung saja di Simak dan Praktekan Video Tutorial dibawah ini gan :)
Happy inventing gan, jangan lupa mainkan Logika dan Imajinasi anda ya...
Perhatikan sketch pada baris berikut, ubah dengan text yang anda dapat dari www.random.org
if (readString == "6vevqreytodthh1p1isg") // Ubah dengan Random string ente
Setelah semuanya selesai, maka akan seperti video simulasi diatas
Terimakasih telah berkunjung, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
Gan saya mau tanya, saya sudah mempraktikan tutoriaal di app inventor, tapi setelah dibuild dan diinstal pada hp saya hanya muncul tampilan layar putih, padahal address bluetoothnya sudah saya ganti, mohon pencerahannya ya gan, terimakasih :)
Anggap saja yang di pin 7 itu LED hijau atau Relay untuk mendriver electric door locknya, jangan terlalu serius dengan warna. Kalau ente teliti, di sketch juga udah keliatan perbedaan LED merah dan hijau. Goodluck.
om mau tanya nih. di rangkaianya kan pakai bluetooth yah. dan kalau dilihat pada sketch ko ga ada #include "liblary bluetooth ". apakah bisa koneksi shield bluetoot dengan arduino nya. makasi mohon penjelasanya.
Salam kenal, kalau pakai HC-05 atau HC-06 bisa menggunakan SoftwareSerial ataupun tidak pada sketch. Tetapi apabila tanpa library SoftwareSerial dan ente ingin upload sketch ke Board Arduino, pastikan cabut terlebih dahulu kabel RX dan TX yang terhubung ke Arduino, atau cabut power yang terhubunf ke HC-05.
gan aku mau tanya dong, itu apk nya dibikin emang cuma yang seperti video tutorial itu atau ada tambahannya lagi, soalnya aku bikin yang kayak gitu tampilannya malah cuma kosong dan gak bisa buat ngscan barcode nya, mohon bantuannya ya.. thanks
Salam kenal, memang berbeda bro yang di video simulasi itu kan saya buat layoutnya sesuai dengan selera saya... Agar tampilannya tidak kosong, kembangkan dan buatlah layout sesuka ente.
Gak bisa buat scan barcode? Pastikan ente sudah download aplikasi "Barcode Scanner" di google playstore, yang di publish oleh Developer "ZXing Team". Goodluck :)
Salam kenal, coba arahkan cursor mouse ente ke icon whatsapp yang melayang di sisi kanan blog ini. Ngobrol saja di whatsapp, jangan lupa memperkenalkan diri (Biar ane tidak bingung).
mas saya ingin tanya lagi, jika saya ingin membuat kunci otomatis ini diintegrasikan dengan menyalakan lampu melalui perintah suara menggunakan 1 arduino saja. bagaimana ya mas caranya?
Iya blank dengan white screen, itu karena modul bluetooth ente belum available... Pastikan membuka aplikasinya saat arduino dan modul bluetooth sudah ready.
Hi mas. Saya mahasiswa elektro. Saya mau bikin tugas akhir yaitu alat pengecekan tiket otomatis. Pada tiket ada barcode tipe2D pdf17 saya mau menggerakan motor dc power window dgn inputan barcodenya. Saya memakai scan barcode untuk pembacaannya. Tapi saya bingung dgn programnya saya memakai arduino mega untuk mikronya. Mohon pencerahannya mas
mas saya masih blank putih aja, padahal sudah paired bluetoothnya dgn hape saya trs udah ada aplikasi barcode scanner. bagaimana ya mas? mohon pencerahannya
Salam kenal, saat membuka aplikasi pastikan bahwa arduino dan modul bluetooth sudah siap (Sudah menyala), maka akan otomatis terhubung... Karena kalau blank white screen seperti itu menandakan belum terhubung. Itu saja masalahnya.
Hmmm, coba lihat indikator modul blutoothnya saat dibuka aplikasi ini... Apakah yang tadinya berkedip cepat, menjadi berkedip lambat? Kalau iya berarti sudah terhubung.
mas saya udah oke paired ke bluetoothnya, tapi solenoidnya gak kerja, di coba pake led, lednya cuma high doang, setelah di scan gak ada perubahan mas. gimana ya mas?
This comment has been removed by the author.
ReplyDeleteOke, silahkan dikembangkan gan :)
DeleteGan saya mau tanya, saya sudah mempraktikan tutoriaal di app inventor, tapi setelah dibuild dan diinstal pada hp saya hanya muncul tampilan layar putih, padahal address bluetoothnya sudah saya ganti, mohon pencerahannya ya gan, terimakasih :)
ReplyDeletePastikan membuka aplikasi androidnya setelah Modul bluetooth ready untuk pairing dengan aplikasi QRduino. (Aktifkan terlebih dahulu modulnya)
DeleteUdh bisa gan, thanks arahannya
Deletegan cara pairing Modul bluetooth gimana ya ?
DeleteSama seperti pairing bluetooth ke device (handphone) lain.
Deletegan sambungan solenoidnya dimana?
ReplyDeleteMengganti Output dari LED hijau tersebut menjadi Relay modul 5V DC sebagai driver Solenoid door lock tersebut untuk membuka atau mengunci pintu.
Deletemaksudnya apa gan?
DeleteCoba cari referensi tentang relay dan doorlock di internet.
Deletealamat buat Bluetooth HC-05 / HC-06 kok gk ada mas
ReplyDeleteAda, saat mau menghubungkan android dengan Modul bluetooth. (Muncul adress)
DeleteMas harga electric door lock itu berapa? Dan belinnya dimana?
ReplyDeleteHarga bervariatif, coba cek di tokopedia.com
Deletegan, aplikasiku kok layarnya masih berwarna putih ya, pdahal udh pairing bluetooth dlu, mohon pencerahannya, terima kasih
ReplyDeleteKalau berwarna putih, artinya belum terhubung dengan modul bluetooth. Kalau sudah terhubung pasti yang muncul barcode scanner gan.
Deletemohon pencerahannya ini untuk apa yah Potensiometer 10K
ReplyDeleteSalam kenal gan, Potensio meter di situ fungsinya untuk mengatur brightness tulisan yang ada di LCD nya gan.
Deleteoohhh gitu yah gan. gan saya mau nanya2 sesuatu ni sama agan yang enak lewat jejaring sosial apa yah , saya mau minta solusi sama agan . THX
DeleteKirimkan saja pertanyaanya ke email muhandi.prasetyo@gmail.com
DeleteInsyaAllah saya bantu sebisanya, Terimakasih.
oke gan minta bantuannya yah :D
Deleterelay door lock itu apa yg ke pin 7
DeleteYups
DeleteGan, itu dimana LED Hijau nya -_-"
ReplyDeleteAnggap saja yang di pin 7 itu LED hijau atau Relay untuk mendriver electric door locknya, jangan terlalu serius dengan warna. Kalau ente teliti, di sketch juga udah keliatan perbedaan LED merah dan hijau. Goodluck.
Deletegan. itu potensionya buat apa y ?
ReplyDeleteBuat atur brightness LCD gan..
DeleteMas, aplikasi QRduinony kok ngga ada lagi ya di playstore?
ReplyDeleteKalau Aplikasi QRduino memang tidak saya publish di playstore mas.
Deletemas aku tertarik dengan suara yg dihasilkan saat buka kuncinya...gmn caranya ya bikin suara kayak itu???
ReplyDeleteBisa pakai Item Player atau TextToSpeech untuk membuat suara seperti itu.
Deletegan mau nanya dong, rangkaian relaynya itu kita rangkai sendiri atau beli jadi ya gan? thanks
ReplyDeleteKalau relaynya, bisa rangkai sendiri ataupun beli yang udah jadi mbak... sesuai kebutuhan saja.
Deleteom mau tanya nih.
ReplyDeletedi rangkaianya kan pakai bluetooth yah.
dan
kalau dilihat pada sketch ko ga ada #include "liblary bluetooth ".
apakah bisa koneksi shield bluetoot dengan arduino nya.
makasi mohon penjelasanya.
Salam kenal, kalau pakai HC-05 atau HC-06 bisa menggunakan SoftwareSerial ataupun tidak pada sketch. Tetapi apabila tanpa library SoftwareSerial dan ente ingin upload sketch ke Board Arduino, pastikan cabut terlebih dahulu kabel RX dan TX yang terhubung ke Arduino, atau cabut power yang terhubunf ke HC-05.
Deletegan aku mau tanya dong, itu apk nya dibikin emang cuma yang seperti video tutorial itu atau ada tambahannya lagi, soalnya aku bikin yang kayak gitu tampilannya malah cuma kosong dan gak bisa buat ngscan barcode nya, mohon bantuannya ya.. thanks
ReplyDeleteSalam kenal, memang berbeda bro yang di video simulasi itu kan saya buat layoutnya sesuai dengan selera saya... Agar tampilannya tidak kosong, kembangkan dan buatlah layout sesuka ente.
DeleteGak bisa buat scan barcode? Pastikan ente sudah download aplikasi "Barcode Scanner" di google playstore, yang di publish oleh Developer "ZXing Team". Goodluck :)
maaf gan numpang tanga ,Berarti aplikasi buat suaranya beda lagi gan? atau di qrduinonya itu udah ada?
ReplyDeleteKalau suaranya, saya masukkan file .wav pada app inventor, lalu saya tambahkan item Player untuk memutar suaranya dari aplikasi QRduino.
DeleteGan saya mau nanya nanya tentang project ini kira kira bisa minta akun sosmed apa gitu selain email supaya lebih efektif? mohon bantuannya gan
ReplyDeleteSalam kenal, coba arahkan cursor mouse ente ke icon whatsapp yang melayang di sisi kanan blog ini. Ngobrol saja di whatsapp, jangan lupa memperkenalkan diri (Biar ane tidak bingung).
Deletegan random string itu barcode yang benar buat buka pintunya ya?
ReplyDeleteSalam kenal, iya tentunya gan :)
Deletemas saya ingin tanya lagi, jika saya ingin membuat kunci otomatis ini diintegrasikan dengan menyalakan lampu melalui perintah suara menggunakan 1 arduino saja. bagaimana ya mas caranya?
ReplyDeleteSalam kenal. caanya mudah sekali, Tinggal menggabungkan sketch.
Deletegan untuk menambahkan suara itu bagaimana caranya?
ReplyDeletePakai item Player1 di App inventor 2.
Deletegan kalo mau beli alat dan bahnya dimana y?
ReplyDeleteBisa beli di toko online terpercaya.
Deletegan kok ane ikutin totur buat app andronya pas jadi mala blank aja
ReplyDeleteIya blank dengan white screen, itu karena modul bluetooth ente belum available... Pastikan membuka aplikasinya saat arduino dan modul bluetooth sudah ready.
DeleteHi mas. Saya mahasiswa elektro. Saya mau bikin tugas akhir yaitu alat pengecekan tiket otomatis. Pada tiket ada barcode tipe2D pdf17 saya mau menggerakan motor dc power window dgn inputan barcodenya. Saya memakai scan barcode untuk pembacaannya. Tapi saya bingung dgn programnya saya memakai arduino mega untuk mikronya. Mohon pencerahannya mas
DeleteHi juga, salam kenal.
DeletePembacaannya menggunakan scan barcode? barcode scanner pada android atau barcode scanneryang memang khusus untuk scan barcode?
Kalau pakai android, silahkan dibuat aplikasinya.
Kalau pakai hardware barcode scanner khusus, yang mungkin ada port USB, bisa pakai USB Host Shield.
gan kalau mau ubah lama nyala lednya schetnya dmna tuhhh gak nemu
DeleteUbah nilai 30000 (30 Detik), sesuai dengan lamanya ente mau.
Deletemas saya masih blank putih aja, padahal sudah paired bluetoothnya dgn hape saya trs udah ada aplikasi barcode scanner. bagaimana ya mas? mohon pencerahannya
ReplyDeleteSalam kenal, saat membuka aplikasi pastikan bahwa arduino dan modul bluetooth sudah siap (Sudah menyala), maka akan otomatis terhubung... Karena kalau blank white screen seperti itu menandakan belum terhubung. Itu saja masalahnya.
Deletesudah ready mas, tapi mas ngaruh gak yah sama os di hp androidnya?
DeleteHmmm, coba lihat indikator modul blutoothnya saat dibuka aplikasi ini... Apakah yang tadinya berkedip cepat, menjadi berkedip lambat? Kalau iya berarti sudah terhubung.
DeleteOS Androidnya versi apa?
mas saya udah oke paired ke bluetoothnya, tapi solenoidnya gak kerja, di coba pake led, lednya cuma high doang, setelah di scan gak ada perubahan mas. gimana ya mas?
DeleteOke, kalau sudah paired namun saat di scan barcode yang benar tetapi Outputnya tidak ada perubahan.
DeleteCek kembali pengkabelan di RX dan TX, mungkin terbalik. Atau ubah dah sesuaikan baudrate yang ada di sketch sesuai dengan baudrate modul bluetoothnya.
mas liat address bluetoothnya itu dmna yah
ReplyDeletePakai aplikasi boarduino, klik icon bluetooth maka akan muncul nama Modul bluetooth dan Address modulnya.
Deletemas kalau selenoid doorlock nya diganti dengan motor servo berputar 90 derajat itu sketch nya gmna ya? terimakasih
ReplyDeleteSilahkan dibuat, pelajari Arduino dan servo terlebih dahulu. Nanti tinggal menggabungkan.
Deletehallo bos,
ReplyDeletekenapa pas saya upload sketchnya error terus bos. mohon pengarahannya :)
Halo, pesan errornya apa ya? Tolong jelaskan lebih spesifik.
DeleteMohon maaf mas, boleh share aplikasi QRduino doorlock nya utk android? Terima kasih :)
ReplyDeleteSilahkan dibuat dengan mengikuti video tutorial :)
Delete